7p marketing merupakan ilmu yang sangat terkenal dalam bidang pemasaran atau marketing. Jika kita terus mempelajari lebih jauh tentang ilmu pemasaran, maka marketing mix merupakan salah satu ilmu penting yang wajib diketahui oleh kita. Marketing mix mengandung ilmu tentang langkah-langkah dan strategi yang digunakan merek atau produk. Pada awalnya marketing mix hanya ada 4 atau disebut 4P yaitu Price (Harga), Place (Tempat), Product (Produk), dan Promotion (Pomosi).
Kesempatan lowongan magang terbaru di tahun 2025
Baca Selengkapnya..