Kata WordPress sudah tidak asing lagi bagi seorang blogger atau developer. Platform CMS (Content Management System) untuk membangun website terkenal dengan fitur-fiturnya yang memudahkan pengguna pemula untuk menggunakannya dan sudah terbukti digunakan oleh 43% website secara global. Data ini bisa dilihat dari WordPress yang menjadi pilihan utama untuk membangun website. Bahkan, perusahaan besar pun mengandalkan platform CMS ini, seperti TIME, Spotify, Microsoft, dan Walt Disney. Lalu apa yang membuat banyak orang memilih CMS ini?
Kesempatan lowongan magang terbaru di tahun 2025
Baca Selengkapnya..